Senin, 31 Oktober 2022

Ikan Kuah Asam khas NTT

Kuliner Ikan Masak Kuah Asam menjadi salah satu kuliner khas atambua atau Makanan Khas Atambua yang cukup berbeda dari makanan khas atambua lainnya. Makanan ini banyak dicari oleh banyak orang jika berkunjung ke Atambua.

Ikan Masak Kuah Asam Ini adalah salah satu kuliner modern yang ada di sebuah rumah makan yang terkenal di kota ini. Bahan bakunya adalah ikan yang masih segar dan diolah dengan racikan bumbu yang khas dan lezat. Masyarakat Atambua yang meracik bumbu-bumbunya. Kuahnya dibuat dari kaldu ikan segar yang ditambah dengan potongan kunyit, bawang putih, daun jeruk, tomat kecil, garam, gula dan daun kemangi.

 Untuk bisa menikmati kuliner yang lezat ini kalian harus membayar sebesar 50.000 rupiah per porsinya. Untuk bisa menikmati kuliner Ikan Masak Kuah Asam, kalian bisa berkunjung ke Rumah Makan yang terletak di Jalan Moruk Pasunan, Kota Atambua, Kabupaten Belu.

Tidak hanya menu itu saja, di tempat ini juga ada menu lain seperti ikan bakar kakap, cumi, udang, lobster, kepiting dan aneka minuman segar.


Sumber : makanan-khas-atambua-

0 komentar:

Posting Komentar

Kain tenun Tais Belu

Festival Wonderful Indonesia di PLBN Motaain menjadi etalase terbaik kain tenun Atambua. Digelar 17-18 Agustus 2019, beragam corak dan motif...